Obat Covid-19 Buatan Unair dan BIN Masuk Tahap Uji Akhir, IDI Berikan Komentar

Obat Covid-19
Ini adalah Obat Covid-19 yang dikembangkan oleh Unair dan Bin

Baca: Baca: Bocah 4 Tahun Tewas saat Berenang di Pantai Golden Prawn

“Enggak ikut langsung dalam pembuatannya tapi kalau ada sesuatu yang kurang tepat kita akan bilang apa adanya,” ucap Zubairi.

Read More

Zubairi mengatakan ada proses panjang dalam pembuatan obat yang terdiri dari tiga fase mulai dari uji pra klinik di laboratorium dan kemudian uji pada binatang.

Setelah lulus maka masuk ke uji klinis ke manusia yang setiap fasenya jumlah olah yang akan dites akan terus bertambah hingga ke ribuan orang.

“Di cek apakah obatnya aman, efektif, ada manfaatnya tidak. Kalau efektif masuk uji klinis fase tiga, kalau berhasil di tes di beberapa negara kalau semua berhasil bisa dipasarkan,” ungkap Zubairi.

Kemudian setelah seluruh uji klinis lulus, maka obat akan dites di Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) untuk memastikan bahan aman untuk diedarkan ke masyarakat.

Sumber: Tribunnews.com

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *