Prangko Edisi Jokowi dan Ma’ruf Diluncurkan, Ma’ruf: Prangko Gambaran Peristiwa Bersejarah

Kominfo
Foto: Dok. Setwapres (Sumber: Detik.com)

Batamline.com, Batam -Prangko seri Presiden RI, Joko Widodo dan Wakil Presiden RI, Ma’ruf Amin diluncurkan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika (kominfo).

Prangko khusus ini diluncurkan dengan 4 seri, sebagai rangkaian dari peringatan HUT RI ke-75. Selain prangko seri Presiden dan Wakil Presiden, ada pula seri HUT ke-75 Kemerdekaan RI, seri penanggulangan Covid-19 dan seri artis dan, grup musik ternama.

Read More

Baca: Fakta Baru Bisnis Putra Siregar Terkuak di Persidangan, Omzet Capai Ratusan Juta per Hari

Ma’ruf menyebut, prangko merupakan gambaran peristiwa bersejarah Bangsa Indonesia.

“Prangko telah menjadi bagian penting dari setiap peristiwa bersejarah bangsa dan masyarakat Indonesia. Prangko saat ini tidak banyak lagi digunakan sebagai alat pembayaran pengiriman pos. Namun peran prangko masih tetap menjadi media yang dapat mengabadikan momen momen khusus, bersejarah, diplomasi dan hubungan Internasional,” ujar Ma’ruf dalam sambutanya di acara peluncuran perangko seri khusus yang disiarkan melalui youtube Kominfo, Rabu (19/8/2020).

Apresiasi untuk Petugas Medis

Ma’ruf mengatakan, perangko dengan seri penanggulangan COVID-19 merupakan salah satu bentuk apresiasi pemerintah pada para dokter dan tenaga medis. Dimana, para dokter disebut telah menunjukan semangat dan integritas tinggi.

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *